Film-film Action Hollywood Seru di Bioskop Trans TV Pekan Ini

Film-film Action Hollywood Seru di Bioskop Trans TV Pekan Ini

- detikHot
Selasa, 01 Apr 2014 18:02 WIB
Film-film Action Hollywood Seru di Bioskop Trans TV Pekan Ini
The Rock berperan sebagai Beck, pembunuh bayaran. Beck disewa oleh seorang penjahat kelas kakap untuk menemukan anaknya, Travis (Seann William Scott) yang hilang di hutan Amazon ketika sedang mencari sebuah artefak yang berharga.

Travis membuktikan dirinya sebagai seseorang yang kuat dengan membawa temannya, Mariana (Rosario Dawson). Mariana adalah seorang wanita lokal yang mengetahui semua misteri hutan tersebut, juga Hatcher (Christopher Walken), seorang pria yang menganggap hutan tersebut sebagai kerajaan rahasia.
Hide Ads