Andre Taulany kerap mengunggah foto-foto lucu di Instagramnya. Kali ini, ia tampil dengan petarung MMA, Khabib Nurmagomedov.
Banyak yang menganggap foto tersebut merupakan hasil olah foto. Asli apa palsu?
![]() |
"Alhamdulillah seneng banget, reunian ketemu temen SD, sehat sehat ya bro .. makin sukses , salam u keluarga .. dan haji taslim," tulis Andre di Instagramnya.
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
"Reunian SD...tpi muka ny tuaan pak andreastaulany ya..," tulis seorang netizen.
"Piting aje tuh Bib," komentar lainnya.