Sebelum debut dengan Red Velvet, penampilan Wendy ternyata tidak seramping saat ini. Diet ketat pun dilakukannya ketika masuk jadi trainee di SM Entertainment. Seperti apa transformasinya?

Audisi Cube Entertainment
|
|
Wendy masuk dalam 15 besar penyanyi berbakat yang dipilih langsung oleh solois G.Na saat audisi 2011 silam. Saat itu, terlihat Wendy masih tampil dengan tubuhnya yang agak gemuk.
Saat Sekolah
|
|
Di salah satu foto pre-debut miliknya, tampak Wendy tengah mengenakan gaun berwarna merah. Kaki dan lengannya masih terlihat lebih gemuk dari sekarang.
Tampil di Musikal
|
|
Kedua musikal tersebut antara lain 'A Good Witch of the South' dan 'Holly Polly'. Wendy mendapat sambutan dan pujian atas penampilannya kala itu.
Diet Ketat
|
|
Debut bersama Red Velvet sepertinya mengharuskan Wendy untuk diet ketat. Tampak ada perbedaan yang sangat terlihat dari postur tubuhnya sebelum dan setelah debut.
Berubah Total
|
|
Di foto teaser debutnya pun perutnya terlihat kencang dan sedikit berotot. Kerja keras selama trainee dan masa latihan membuatnya lebih ramping, terlebih saat tampil di video musik 'Happiness'.
Halaman 2 dari 6











































