Agnez Mo Diumumkan Masuk Daftar Wajah Tercantik 2020
Rabu, 23 Des 2020 09:10 WIB
Halaman ke 4 dari 10
4.
Velove Vexia

Velove Vexia adalah artis Indonesia yang namanya paling terkini diumumkan oleh TC Candler sebagai kandidat 100 Most Beautiful Faces of 2020. Foto Velove Vexia diunggah berbarengan dengan sederet kandidat lain seperti Sowon GFRIEND hingga Gemma Arterton.