Ahmad Dhani telah menggunakan hak pilihnya di Pemilu Presiden dan Wakil Presiden. Dhani nampak bersama Mulan Jameala mendatangi TPS 064 di Pinang Mas, Jakarta Selatan, Rabu (9/7/2014).
Setelah menggunakan hak pilihnya, Dhani pun berbicara soal sosok pilihannya. Ia menegaskan pilihannya jatuh ke pasangan Prabowo dan Hatta.
"Saya kenal Jokowi, Prabowo. Kalau artis lain nggak kenal. Karena pribadinya saya milih Prabowo. Kalau yang lain kan paling kenal di panggung baru-baru ini aja," ujar Dhani usai menyoblos.
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
"Semoga mas Prabowo menepati janji-janjinya. Kita berharap punya pemimpin yang membela minoritas" jelasnya.
(fk/nu2)











































