Jakarta - Lima tahun sudah Fan Bingbing menghilang dari dunia hiburan. Kini ia kembali lewat film terbarunya yakni Green Night.
Hot Photo
Queen Is Back! Fan Bingbing yang Eksis Lagi

Fan Bingbing saat menghadiri Berlin International Film Festival 2023. Getty Images/Andreas Rentz
Pada ajang tersebut ia sempat menemui lawan mainnya di Green Night yakni Lee Joo Young. dpa/picture alliance via Getty I/picture alliance
Keduanya pun sempat berpose bersama di red carpet. Getty Images/Andreas Rentz
Fan Bingbing tampil menawan dengan dress hijau menerawang. Getty Images/Sebastian Reuter
Wanita yang pernah menjadi aktris termahal di China itu seolah kembali untuk merebut kembali mahkotanya di industri hiburan. Getty Images/Andreas Rentz
Bagaimana, siapa nih yang rindu dengan penampilan Fan Bingbing? dpa/picture alliance via Getty I/picture alliance