Jakarta - Bukan Syahrini namanya kalau tidak tampil glamour. Baru-baru ini, si Princess kembali menjadi pusat perhatian ketika mengenakan perhiasan senilai Rp 5 miliar.
Hot Photo
Princess Syahrini Kenakan Berlian Rp 5 Miliar
Senin, 09 Feb 2015 15:04 WIB
