Hal itu pun ditanyakan ke tim pengacara Dian, Roma Ananda, usai menghadiri sidang kedua perceraian Dian dan Opick di Pengadilan Agama Jakarta Timur. Saat itu, Roma tak membantah atau mengiyakan.
"Itu nanti dijawab sama Bu Dian langsung mungkin ya. Sekarang mikirnya berkabung dulu kita," jawab Roma di Jalan PKP No.24, Kelapa Dua Wetan, Ciracas, Jakarta Timur, Selasa (20/3/2018).
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
"Dalam KHI banyak, mungkin media lebih tahu (masalah intinya seperti apa) kalau saya kan tidak boleh membuka dulu, nanti setelah ada materi pokoknya baru kita bahas," tuturnya.
"Kalau itu sudah tidak ada kecocokan lagi, mungkin secara prinsipal. Prinsip mereka berdua sudah tidak cocok, penjabarannya dalam persidangan. Media lebih tahu lah, media sudah menyebarkan berita," pungkas Roma.
Saksikan video 20Detik untuk mengetahui kelanjutan sidang dan kabar seputar Opick punya istri ketiga di sini:
[Gambas:Video 20detik] (pus/wes)