Saat perilisannya, 'THE RED' mencapai posisi puncak di iTunes 'Album Chart' di Hong Kong, Singapura, Malaysia dan Indonesia. Sementara di Thailand, Taiwan dan Filipina mereka menempati peringkat dua. Jepang dan Finlandia masing-masing mencatat 'THE RED' di peringkat 4 dan 9.
Baca Juga: Showcase Debut iKON Digelar Besar-besaran!
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Sempat melakukan promosi di Tiongkok membuat Irene, Seulgi, Wendy, Joy dan Yeri juga populer di sana. Video musik lagu andalan di album 'THE RED' yakni 'Dumb Dumb' menempati posisi pertama di chart MV KPop YinYueTai.
Terpopuler: Duh! Seolhyun 'AOA' Pakai Bantalan Bokong, Netizen Merasa Tertipu
Di negara asalnya, mereka juga tidak kalah dari artis-artis lain. 9 September lalu, album full pertama mereka itu ada di posisi punca single harian Hanteo, Synnara, Hont Tracks dan Yes24. Selamat untuk Red Velvet!
(ron/tia)