Belum lama ini, Dhani merilis sebuah lagu bertajuk 'Iman' yang sontak menarik perhatian publik. Bukan hanya karena liriknya yang jauh dari tema cinta-cintaan seperti karya-karya sebelumnya, namun lagu tersebut mengangkat tema perjuangan Islam.
"Tak ada satu kekuatan selain kekuatan dari Allah/ Dan tak ada daya upaya selain pertolongan Allah/ Kita harus berani/ Berani karena benar," demikian kutipan dari lirik tersebut.
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
"Lagunya jenius dan religius. Semangat iman, adalah semangat segalanya, karena akhirnya kita semua akan mati," tulis pengguna Twitter dengan akun abu_waras.
"Kereeeeen, langsung bergetar," tambah donHusni737.
Gimana menurut kalian lagu baru Dhani?
(dal/dal)











































