Seiring berjalannya waktu, banyak musisi baru yang muncul yang bisa saja menyaingi kehadiran grup band pelantun 'Sayap Pelidungmu' itu. Mereka pun mengaku tak takut dengan kehadiran para musisi baru.
Bahkan, Mikha Cs mengaku termotivasi dengan kehadiran band baru. Mereka termotivasi untuk terus menciptakan lagu-lagu yang bagus.
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Sama sekali tak ada rasa khawatir dengan munculnya musisi-musisi baru. TheOvertunes mengaku percaya masih banyak orang mendukungnya.
"Nggak usah khawatir semoga didukung banyak orang," ujar Mikha.
(fk/ron)











































