The Maine pun menepati janjinya dengan memastikan tampil di festival MonkeyLada. Festival musik tersebut direncanakan digelar pada 28 November mendatang.
Tak hanya The Maine, ada dua nama lagi yang sudah dipastikan tampil festival MonkeyLada. Dua nama tersebut tak lain adalah The Fratellis dan Before You Exit.
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
"MonkeyLada adalah cara untuk menyambut musim hujan dan menunjukan 'kegembiraan' dapat di terjemahkan dari hujan musim panas," ucap Managing Director dari Marygops Studios, Shaane Harjani dalam rilis diterima detikHOT pada Jumat (28/8/2015).
(fk/ron)











































