Nominasi 56th annual Grammy Awards 2014 telah diumumkan. Beberapa nama musisi baru seperti siap memberikan kejutan.
Bahkan, diantara musisi baru tersebut sukses masuk di lebih dari tiga nominasi. Sosok pertama yang diprediksi akan memberikan kejutan ada Macklemore & Ryan Lewis.
Beberapa nominasi bergengsi sukses diraihnya. Sebut saja nominasi 'Album Of The Year', 'Song Of The Year' hingga 'Best New Artist'.
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Pelantun 'Royals' itu sukses masuk di empat nominasi bergengsi. Beberapa diantaranya adalah 'Song Of The Year', 'Record Of The Year' hingga 'Best Pop Solo Performence'.
56th annual Grammy Awards 2014 sendiri akan digelar pada 26 Januari 2014 mendatang. Staples Center, Los Angeles didaulat menjadi tempat di pageleran akbar tersebut.
(fk/doc)











































