5 Fakta tentang Andra and The Backbone

5 Fakta tentang Andra and The Backbone

- detikHot
Rabu, 25 Sep 2013 16:38 WIB
5 Fakta tentang Andra and The Backbone
Andra and The Backbone sejatinya adalah proyek solo dari seorang Andra Ramadhan. Lantas kenapa menampilkan tiga orang? Kesulitan menciptakan lantunan suara gitar sebagai album, dirasakan oleh Andra. Terlebih jika semuanya harus disajikan dengan kualitas yang mumpuni.

Untuk itulah musisi 41 tahun itu mengajak Stevie Item untuk membantunya menghasilkan musikalitas yang baik. Masih belum cukup, Stevie kemudian mengenalkan Andra pada Dedy Lisan yang akhirnya didaulat menjadi seorang vokalis.
Hide Ads