5 Penyanyi Dunia yang Lahir dari Ajang Pencarian Bakat

5 Penyanyi Dunia yang Lahir dari Ajang Pencarian Bakat

- detikHot
Senin, 01 Apr 2013 14:49 WIB
5 Penyanyi Dunia yang Lahir dari Ajang Pencarian Bakat
Ajang pencarian bakat American Idol sepertinya ampuh untuk menerbitkan musisi-musisi dunia. Setelah, Kelly Clarkson sosok Carrie Underwood yang notabane adalah juara American Idol ikut menuai kesuksesan.

Carrie sendiri merupakan pemenang American Idol season 5. Mengusung genre musik country, ia pun menuai banyak penghargaan.

Penyanyi yang telah menelurkan empat album itu bahkan sudah tercatat telah menggondol enam piala Grammmy. Terakhir, Carrie meraih piala Best Country Solo Performance di Grammy 2013.
Hide Ads