Masuknya HyunA menggeser posisi AOA yang telah bertahan selama tujuh minggu di lima besar chart dengan 'Short Hair'. Kira-kira dari ketiga idola seksi yaitu SISTAR, Girl's Day dan HyunA, siapa yang akan jadi juara?
Back by Infinite
|
|
'Back' duduk manis di peringkat 5 minggu ini. Ini merupakan minggu kedua Infinite ada di lima besar di KPop Weekly Chart detikHOT.
Red by HyunA
|
|
HyunA kembali dengan konsep yang seksi di album dan video musik 'Red'. Meski ia harus rela jumlah penonton di video musiknya tidak masuk hitungan dalam chart mingguan 'Inkigayo' karena punya rating 19+.
Darling by Girl's Day
|
|
HER by Block B
|
|
Touch My Body by SISTAR
|
|
Masih dalam masa promosi, lagu ini seolah menjadi lagu wajib para pecinta KPop selama musim panas di Korea. Minggu (17/8/2014) kemarin, SISTAR juga jadi juara di acara musik 'Inkigayo' untuk kedua kalinya.
Selamat untuk Hyorin, Dasom, Bora dan Soyou!
Halaman 2 dari 6











































