Unik! Rumah Pohon ala Tarzan di Skotlandia

Unik! Rumah Pohon ala Tarzan di Skotlandia

- detikHot
Senin, 09 Feb 2015 17:45 WIB
Unik! Rumah Pohon ala Tarzan di Skotlandia
Terletak di pedesaan dan berada di puncak pohon, rumah pohon ini buatan dari petani George dan Julie Nicolson. Lokasi rumah pohon tersebut berada di lahan pertanian seluas 190 hektar.

Jika ingin mencoba tempat menginap romantis, kamar hotel ini bisa menjadi alternatif berlibur. Tertarik?
Hide Ads