"Gue tuh hidup sendiri. Proses tuh banyak banget di hidup gue, proses ditempa sama kehidupan tuh, gue ngerasa dapat banyak," tuturnya.
Kini, Adipati Dolken semakin serius menata hidupnya dan bekerja. Adipati sebelumnya pernah berbagi cerita dengan detikHOT, dahulu saat usianya masih belasan tahun, dengan materi yang dimiliki dia dengan mudah menghambur-hamburkan uang.
Punya wajah tampan dan fisik yang mumpuni Adipati Dolken nyatanya juga pernah di-bully. Tapi, Adipati merasa semua hal yang diungkapkan orang lain tentang dirinya, tak bisa dia batasi.
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT