Video berdurasi 15 detik itu diunggah di akun Instagram Syahrini dan Reino Barack. Keduanya pun memberikan caption yang sama 'Our Engagement'.
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Video: Syahrini Terharu Bukan Main Saat Dilamar Reino Barack
Setelah Reino mengungkapkan keinginan untuk menikahinya, sambil menghela napas Syahrini terisak.
"Iya aku mau," dan Syahrini pun terisak sambil melihat ke hadapan para tamu.
Reino Barack pun terlihat memeluk Syahrini. Kini Syahrini dan Reino pun sudah melangsungkan pernikahan di Masjid Tokyo Camii pada tanggal 27 Februari 2019.