Rieke CS pun berdoa agar Mat Solar disembuhkan dari penyakitnya. Hal itu terlihat dari sebuah Video yand diabadikan lewat akun Instagram milik Rieke.
"Hi, guys. Aku sudah sama Bang Juri. Ada Mpok Minah, Mila, Said, ini ibu yang baik hati sekali, ada Pak Yadi. Semuanya kita doain semoga Bang Juri cepat sehat ya. Semangat, bang! Kuat, cepet sembuh," ujar Rieke ditimpali amin dari cast lain.
Saksikan video 20Detik untuk mengetahui momen pertemuan Rieke dan Mat Solar yang penuh haru di sini:
[Gambas:Video 20detik]
"aku ngfans bgt sama film ini.. dan bangjuri, sedih luat keadaanny begitu akutuh 😭😭 gws bangjuriii 😭😭," kata @*ealtyanggisy17.
"Semoga cepat sembuh pak,qmi menanti kehadiran mu kembali di layar kaca🙏🙏🙏🙏," tukas akun @**ggielialestari.
(fbr/dar)