Pasangan tersebut nampaknya memang telah mantap untuk mengakhiri ikatan perkawinan itu. Uniknya, Denada sama sekali tidak meminta harta gono-gini dari Jerry Aurum.
Ia hanya meminta hak asuh anak, sedangkan Jerry meminta agar tidak dipersulit untuk bertemu buah hati semata wayangnya.
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Untuk masalah komunikasi, keduanya masih terus berhubungan. Terlebih untuk membicarakan masalah anak mereka.
(wes/mmu)











































