Jupe sendiri sepertinya sudah memberi restu Diego untuk dekat dengan Della. Bahkan, Jupe meminta langsung pada Diego untuk menjaga adiknya.
"Kakak Jupe sakit, terus ke Singapura. Selama di sana dia (Jupe) minta aku jagain adiknya," ungkap usai mengisi acara 'Rumpi' di Gedung Trans TV, Tendean, Senin (20/4/2015).
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Diego memang dekat dengan keluarga Jupe termasuk dengan Della. Bahkan, Diego mengaku sudah mendapat restu untuk dekat dengan Della dari sang ibunda.
"Setuju. Mamahnya paling baik. Aku dekat sama keluarga semuanya," jelas Diego.
(fk/ron)











































