Daripada Taaruf, Fairuz Pilih Pacaran untuk Mengenal Calon Suami

Daripada Taaruf, Fairuz Pilih Pacaran untuk Mengenal Calon Suami

- detikHot
Senin, 13 Apr 2015 11:59 WIB
Daripada Taaruf, Fairuz Pilih Pacaran untuk Mengenal Calon Suami
Jakarta - Belakangan banyak kaum selebritis yang menggunakan cara taaruf untuk mengenal calon suami. Namun ternyata, hal tersebut tak berlaku bagi Fairuz.

Mantan istri Galih Ginanjar tersebut, memilih lebih memakai cara berpacaran ketimbang taaruf untuk mengenal calon suami.

Simak: Foto-foto Syur yang Menghebohkan Jagat Hiburan (1)

"Aku lebih suka sistem pacaran lama biar mengenal dulu satu sama lain," katanya saat ditemui di kawasan Trans TV, Jakarta Selatan, Senin (13/4/2015).

SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT

Usai bercerai dengan Galih, Fairuz mengaku dirinya belum membuka hati untuk calon pendampingnya kelak. Ia tidak mau mengalami kegagalan rumah tangga untuk kedua kali.

"Belum, aku masih fokus kerja dan anak saja sih. Pokoknya belum kepikiran cari pasangan," urainya lagi.



(wes/wes)

Berita Terkait

 

 

 

 

 

 

 

 

Hide Ads