Begini Suasana Rumah Nagita Slavina Jelang Siraman

Menuju Janji Suci Raffi dan Nagita

Begini Suasana Rumah Nagita Slavina Jelang Siraman

- detikHot
Kamis, 16 Okt 2014 09:00 WIB
Begini Suasana Rumah Nagita Slavina Jelang Siraman
Jakarta -

Pasangan Nagita dan Raffi akan menggelar serangkaian acara menuju hari bahagianya. Seperti yang terlihat di rumah Nagita Slavina. Suasana kediaman Gigi, sapaan akrab Nagita, dijaga ketat oleh petugas keamanan sampai polisi.

Pantauan detikHOT, beberapa penjaga berpakaian hitam dan polisi mengamankan beberapa tamu yang hadir. Tak hanya itu, mereka juga menertibkan pengguna jalan yang melintas di kediaman Gigi yang berada di kawasan Tebet, Jakarta Selatan.

Sementara itu, situasi rumah Gigi sendiri sudah siap untuk menyelenggarakan prosesi siraman, pengajian, hingga midodareni. Nuansa putih dipilih oleh pihak WO (Wedding Organizer) Gigi dengan Raffi.

SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT

Acara siraman Gigi akan disiarkan secara langsung oleh Trans TV. Acara itu akan dibawakan oleh Tara Budiman dan Melanie Ricardo.

Esok harinya, Gigi akan melangsungkan pernikahan Raffi di Hotel Ritz Carlton.

(mau/wes)

Berita Terkait

 

 

 

 

 

 

 

 

Hide Ads