Yuk, Mengintip Sigi Wimala Berolahraga

Celeb of the Month

Yuk, Mengintip Sigi Wimala Berolahraga

- detikHot
Jumat, 10 Okt 2014 13:42 WIB
Yuk, Mengintip Sigi Wimala Berolahraga
Jakarta - Sigi Wimala sangat percaya berkeringat sangat baik bagi kesehatannya. Oleh karena itu, Sigi yang menjadi bagian dari sweat generatION, rutin berolahraga.

Bagaimana Sigi berolahraga? Yuk langsung kita intip saja.

Lari

Sigi Wimala dikenal sebagai salah satu selebriti yang konsisten melakukan olahraga lari. Ia mengaku ketagihan lari sejak 2009.

Rutin

Sigi mengaku rutin berolahraga setiap pagi, mulai pukul 05.00 WIB hingga 07.00. Biasanya berolahraga di Gelanggang Olahraga Rawamangun.

sendiri

Melakukan kebiasaan olahraga dijalani berbeda-beda oleh tiap orang. Sebagian merasa nyaman aktivitas tersebut berbarengan bersama teman. Namun bagi Sigi, melakukan olahraga lari sendiri jauh lebih menyenangkan untuk dijalani.

"Nyamannya aku emang begitu. Entah kenapa aku suka aja lari sendirian," ujar Sigi menceritakan kegiatan olahraga yang ia suka tersebut.

Pendinginan

Usai berlari selama satu jam lebih, Sigi langsung melakukan pendinginan untuk mencegah cedera.

Persiapan Maraton

Rencananya, Sigi Wimala akan mengikuti ajang marathon di New York tahun depan. Oleh karena itu, ia telah mempersiapkan diri dari sekarang.
Halaman 2 dari 6
(hkm/hkm)
Berita Terkait

 

 

 

 

 

 

 

 

Hide Ads