"Jengkol! Favorit banget kan kalau puasa makan jengkol kan bau ya jadi ada apa namanya cara tersendiri menghilangkan bau itu," katanya sambil terbahak saat ditemui di Studio Hanggar, Pancoran, Jakarta Selatan, Selasa (15/7/2014) malam.
Pelantun 'Berondong Tua' itu tak malu mengakui makanan kesukaannya. Baginya memakan masakan favorit saat berbuka lebih nikmat rasanya.
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
"Pokoknya banyak minum air putih pas sahur apalagi saat buka, apalagi cairan itu berkurang jadi minum yang banyak. Mau tidur Siti sih minum susu sih," jelasnya.
(kmb/mmu)











































