Menurut Fred, percintaannya dengan Britney terjalin pada 2003 silam. Melalui situs pribadinya, ia membocorkan hal tersebut pada para penggemarnya.
Namun pengakuan Fred tersebut ternyata tak sama dengan Britney. Saat jadi bintang tamu di acara TRL MTV, ia justru membantah memiliki hubungan spesial dengan musisi 38 tahun itu.
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Mengenang kembali percintaannya dengan Britney, Fred menyebut saat itu hanyalah sebuah kekonyolan semata. Apalagi di zaman kejayaan Limp Bizkit dulu, untuk seorang Fred Durst rasanya tak mungkin memacari Britney.
(eny/eny)