Misalnya saja ketika dalam gambar ada Megan Markle yang bertanya pada Harry tujuan yang akan mereka datangi. "Beanotown," ujar karakter pria yang digambar mirip dengan Pangeran Harry.
"Sudah menjadi tradisi sejak 1066 kalau keluarga kerajaan menikah secara diam-diam di sana," tutur pria tersebut.
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
"Kami memutuskan untuk mengabadikan pernikahan pasangan itu dalam 'Beano' sebagai gantinya. Kami yakin keluarga kerajaan menghargai kehormatan kami merayakan tingkah laku mereka yang menghibur," ujarnya dilansir dari BBC.
Karakter Beano lain yang ditampilkan dalam strip ini adalah Minnie the MInx yang mencoba menipu pengantin baru sebagai putri yang ditakdirkan untuk dimiliki. Komik strip ini memang kerap menampilkan anggota keluarga kerajaan untuk merayakan acara-acara secara khusus.
The Prince of Wales dan Duchess of Cornwall juga pernah dibuatkan komiknya. Wajah artis terkenal lainnya adalah Simon Cowell, Andy Murray, dan One Direction.
(tia/dal)