detikUpdate
Video Respons Cha Eun Woo Tersandung Kasus Pajak: Aku Minta Maaf
Senin, 26 Jan 2026 23:02 WIB
"Lewat kejadian ini, aku benar-benar merenungkan apakah sikapku sebagai warga negara Korea, terutama dalam hal kewajiban membayar pajak, sudah cukup bertanggung jawab atau belum", tulis Cha Eun Woo di Instagram @eunwo.o_c.
Dugaan penggelapan pajak senilai Rp 229 miliar muncul setelah Dinas Pajak Nasional Korea mencurigai perusahaan fiktif yang dikelola oleh ibu Cha Eun Woo.











































