Video: Pengacara Minta Ammar Zoni Dibebaskan, Nama Baik Dipulihkan

detikUpdate

Video: Pengacara Minta Ammar Zoni Dibebaskan, Nama Baik Dipulihkan

Ulfa Mawaddah - detikHot
Kamis, 13 Nov 2025 20:55 WIB

Kuasa hukum Ammar Zoni membacakan eksepsi atau nota keberatan dalam sidang di PN Jakarta Pusat pada Kamis (13/11). Dalam pembelaannya, tim hukum meminta hakim membatalkan seluruh dakwaan terhadap Ammar.

Mereka menilai berita acara pemeriksaan (BAP) yang dibuat penyidik Polsek Cempaka Putih cacat hukum dan meminta Ammar segera dibebaskan setelah putusan sela dibacakan.

Klik di sini untuk menonton video lainnya!

Embed Video
Hide Ads