e-Flash
Polisi Tangkap Bandar yang Menyuplai Narkoba ke Ridho Illahi
Selasa, 30 Jun 2020 13:14 WIB
Jajaran Satuan Reserse Narkoba Polres Metro Jakarta Barat berhasil menangkap tersangka berinisial AK dan SH, pemasok narkotika ke artis FTV, Ridho Illahi. AK ditangkap Polres Jakbar semalam di wilayah Bandung sedangkan SH di Depok.