Jakarta - Foto-foto Farah Quinn yang tampil cantik bak artis Bollywood saat berpose di Taj Mahal langsung menjadi berita foto terpopuler di detikHOT. Foto mantan istri Deddy Corbuzier mengenakan hijab juga menarik perhatian pembaca. Berikut Hot Photo Highlight, Rabu (25/2/2015):
Hot Photo Highlight!
Farah Quinn Bak Artis Bollywood, Mantan Istri Deddy Corbuzier Tampil Berhijab
Kamis, 26 Feb 2015 09:30 WIB
