Lewat postingan terbaru di akun Instagram, Ayu Ting Ting tampil berhijab di tengah pemandangan bunga tulip yang bermekaran.
"Bismillah semoga Pilpres hari ini berjalan lancar semua amin..... 😇❤️," ujarnya, dilihat detikHOT, Rabu (17/4/2019).
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Postingan yang mendapatkan lebih dari 49 ribu likes itu direspons positif oleh netizen.
"Amiin ka ayuuuu😘❤️," tulis @silvi.yul.
"Aamiin ya Allah semoga prabowo dan sandi menang Aamiin semangat ayy @ayutingting92," tulis warganet lainnya.
Tonton video 'Ernest Prakasa hingga Dewi Sandra Serukan Pemilu Damai Hari Ini':
(tia/nkn)