Ratna tidak yakin akan pernikahan Lucinta Luna dengan Bigham pria asal Filipina.
"Kalau memang LL (Lucinta Luna) itu menikah ya saya ucapkan selamat bahagia. Tapi saya bilang itu bukan menikah. Bagaimana mau menikah, kalau menikah ini dong hehehe sama-sama dong, tanda kutip dong," ujar Ratna saat ditemui di Gedung Trans TV, Tendean, Jumat (29/3/2019).
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT

"Nggak (tidak percaya). Coba cek aja beneran, pura-pura itu," ujar Ratna kembali.
Tak hanya itu, Ratna juga memberikan pendapatnya terkait kabar 20 ronde Lucinta Luna dengan Bigham pasca pernikahan mereka.
"Kalo seorang perempuan nggak ada yang bisa buktikan satu ronde dua ronde bahkan 50 ronde. Mungkin karena dia itu lucu sekali atau mungkin dia bukan seperti saya. Intinya mungkin dia buat seru-seruan pikir saya. Mana ada semalam 20 ronde ya, gitu," imbuh Ratna.
Tonton juga: Pernikahan Lucinta Luna Dianggap Cuma Main-main
(kmb/doc)