Aktris 60 tahun ini menerima langsung Piala Citra tersebut tadi malam di Grand Kawanua International City, Manado.
"Terimakasih Tuhan, sesungguhnya kemenangan ini untuk film Indonesia. Mudah-mudahan FFI punya tujuan untuk bisa dilaksanakan di seluruh Indonesia dari Sabang sampai Merauke," ucap Christine Hakim penuh harap.
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Peran Kartini sendiri dimainkan oleh Dian Sastrowardoyo. (fbr/doc)