"Iya, kalau target memang sudah lewat. Tapi untuk menikah ya di doakan saja semoga bisa menikah secepatnya ya," ujar Chand saat ditemui di kawasan Kebon Jeruk, Jakarta Barat.
Beberapa waktu lalu, Chand sempat terlihat menghabiskan waktu liburannya di Bali. Lantas apakah dirinya membawa seseorang untuk menghabiskan liburannya?
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Untuk masalah tipe, Chand sendiri mengaku bukan termasuk pria pemilih. Yang diinginkannya hanya satu, perempuan yang mengerti dirinya.
Baca juga: Kisah Ricky Harun Bangun Chemistry dengan Nasya Marcella (wes/dal)