Jakarta - Wayang Orang Bharata kini harus terus menggigit jari akibat pandemi. Pagelaran seni itu kini harus kehilangan taji karena tak bisa unjuk gigi.
(/)
Picture Story
Wayang Orang Menolak Tergerus Modernisasi
Minggu, 27 Feb 2022 06:59 WIB
BAGIKAN
Semua seni pertunjukan dihentikan karena gedung-gedung pertunjukkan harus tutup. Gemerlap panggung dan riuh tepuk tangan penonton, kini tak lagi bisa dilihat dan didengar langsung oleh para pecinta seni dan budaya.
BAGIKAN