Lirik dan Chord Lagu I Miss You but I Hate You dari Slank

Ahsan Nurrijal - detikHot
Senin, 21 Jun 2021 15:01 WIB
Foto: Asep Syaifullah
Jakarta -

I Miss You but I Hate You merupakan salah satu lagu dari Slank yang populer. Lagu tersebut dimuat dalam album yang bertajuk Virus Roadshow. Album tersebut merupakan kumpulan lagu yang dibawakan Slank saat melakukan tur ke beberapa kota saat promosi album Virus.

Berikut adalah lirik serta chord lagu I Miss You but I Hate You dari Slank:

[Intro] D A 3x

D A

Waktu aku lagi tinggi

D A

Hilang akal sehatku

D A G

Tapi masih ingat kamu

D A

Hampir setiap malam hari

D A

Di dalam tidurku

D A G

Sering memimpikan kamu

Em A D

Banyak pulsa untuk menelpon kamu

Em A D

Banyak pesan yang aku tinggalkan

Em A D Bm

Tapi di mana kamu aku nggak tahu

Em A D G D

Jarang di rumah kebanyakan di jalan

Reff:

D A

I miss you but I hate you, my girl

D A G

I miss you but I hate you, my girl

D A

Baru aja kubuka mata

D A

Terbangun pagi-pagi

D A G

Langsung kepikiran kamu

D A

Setiap bunyi berdering

D A

Langsung ku angkat telponku

D A G

Berharap itu dari kamu

Em A D

Berkali-kali aku sms kamu

Em A D

Berkata mesra yang aku ucapkan

Em A D Bm

Kamu nggak tahu apa nggak mau tahu

Em A D G D

Ngga ada kabar nggak ada penjelasan

Kembali ke Reff:

D A

I miss you but I hate you, my girl

D A G

I miss you but I hate you, my girl

[Musik] D A D A D A G

Em A D

Berkali-kali aku sms kamu

Em A D

Berkata mesra yang aku ucapkan

Em A D Bm

Kamu nggak tahu apa nggak mau tahu

Em A D G D

Ngga ada kabar nggak ada penjelasan

Kembali ke Reff



Simak Video "Video: Momen Keluarga SLANK Kenakan Kaus Inisial Bunda Iffet Saat Pemakaman"

(srs/srs)
Berita Terkait
Berita detikcom Lainnya
Berita Terpopuler

Video

Foto

detikNetwork