Pasalnya, mantan personel Oasis ini sepertinya sedang memberi bocoran mengenai materi barunya.
Di akun Instagramnya, @themightyi, mengunggah sebuah foto yang sepertinya merupakan lokasi syuting video musik. Dalam foto tersebut terdapat sebuah spanduk transparan bertuliskan, 'It's A Beautiful World'.
Foto tersebut diunggah dengan keterangan, "Isn't it!?!?!"
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Sebelumnya, Noel Gallagher diberitakan akan merilis album baru bersama dengan The High-Flying Birds pada November 2017 mendatang.
(srs/doc)