10 Album dengan Proses Produksi Terbaik (1)

10 Album dengan Proses Produksi Terbaik (1)

- detikHot
Selasa, 25 Feb 2014 13:08 WIB
10 Album dengan Proses Produksi Terbaik (1)
Setelah melewati masa kesuksesan dari album 'Nevermind', banyak pihak yang meragukan kualitas dari Nirvana. Tapi Kurt Cobain seperti mencoba membuktikannya.

Dengan kualitas sound yang mumpuni, ditambah lagi penggarapan serius dari setiap lagunya mulai dari tahap produksi hingga tahap akhirnya membuat album 'In Utero' layak disebut yang terbaik.
Hide Ads