5 Fakta Menarik Konser G-Dragon 'One of a Kind'

5 Fakta Menarik Konser G-Dragon 'One of a Kind'

- detikHot
Jumat, 14 Jun 2013 10:06 WIB
5 Fakta Menarik Konser G-Dragon One of a Kind
Konser G-Dragon di Jakarta akhir pekan ini akan menjadi penampilan ke-21 dan 22 dari pria kelahiran 1988 itu melalui tur dunianya. 20 penampilan sebelumnya telah di lakukan GD di beberapa negara di Asia antara lain 8 show di Jepang, 4 Show di Cina, 2 Show di Korea, 2 Show di Taiwan, 2 Show di Hong Kong dan 2 Show di Thailand. Dari total 22 show ini, GD sudah berhasil menjual lebih dari 100.000 lembar tiket. Wah!
Hide Ads