Wah, Jennifer Lopez Jual Rumah Pemberian Marc Anthony Rp 215 M
Selasa, 10 Feb 2015 15:11 WIB
Halaman ke 5 dari 6
5.
Sembilan Kamar Tidur

Rumah ini juga dilengkapi dengan 9 kamar tidur, 13 kamar mandi di tiga hektar tanah. Termasuk sebuah taman yang luas dengan kolam renang di bagian belakang rumah.