Ari Lasso Dirawat di Rumah Sakit

20Detik

Ari Lasso Dirawat di Rumah Sakit

detikTV, dtv - detikHot
Kamis, 17 Sep 2020 12:11 WIB
Ari Lasso
Foto: Instagram
Jakarta -

Ari Lasso mengunggah postingan di Instagram yang mengabarkan bahwa ia tengah terbaring di rumah sakit. Pelantun 'Mengejar Matahari' ini dirawat karena sakit di bagian tulang belakang akibat cedera yang pernah menimpanya pada 2017 silam. Bagaimana kondisinya sekarang?

[Gambas:Video 20detik]

SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT



(/)

Hide Ads