Bertualang ke Dunia Agus Suwage

Hot Photo

Bertualang ke Dunia Agus Suwage

Pool - detikHot
Selasa, 07 Jun 2022 17:48 WIB

Jakarta - Agus Suwage mengajak pencinta seni untuk bertualang melalui pameran tunggal Theater of Me di Museum MACAN, Jakarta Barat. Mari menjelajah satu per satu yuk:

Museum MACAN Persembahkan Pameran Tunggal Agus Suwage
Agus Suwage memutuskan menjadi seniman sejak tahun 1995, sebelumnya dia bekerja sebagai desainer grafis di Jakarta.Β  Foto: Courtesy of Museum MACAN
Agus Suwage
Selama lebih dari 30 tahun, Agus Suwage telah menciptakan sejumlah rangkaian karya yang mencakup lukisan, instalasi, patung, dan gambar.Β  Foto: Courtesy of Museum MACAN
Pameran Tunggal Agus Suwage Theater of Me di Museum MACAN Jakarta
Karya seni ciptaan Agus Suwage banyak menyentil isu sosial dan politik di Indonesia. Foto: Courtesy of Museum MACAN
Pameran Tunggal Agus Suwage Theater of Me di Museum MACAN Jakarta
Dalam seri Self Potrait Panggung Sandiwara, ia mengkritik politisi yang sibuk memajang wajah dalam banyak rupa. Agus Suwage pun menyimbolkan wajahnya sebagai sebuah sindiran.Β  Foto: Tia Agnes/ detikcom
Pameran Tunggal Agus Suwage Theater of Me di Museum MACAN Jakarta
Ia juga dikenal sebagai perupa dengan ide-ide aneh, seperti karya seni instalasi Passion of Play. Ada 6 patung berpakaian putih yang merefleksikan wajah pesohor di seni rupa, ada Melani Setiawan, Oei Hong Djien, Nadi Biantoro sampai Rifky Effendi.Β  Foto: Courtesy of Museum MACAN
Pameran Tunggal Agus Suwage Theater of Me di Museum MACAN Jakarta
Ini karya Toys 'S' US #14 yang terbuat dari seng. Dia mengatakan karya seni bisa dibuat dengan berbagai bahan apapun.Β  Foto: Courtesy of Museum MACAN
Pameran Tunggal Agus Suwage Theater of Me di Museum MACAN Jakarta
Tembok Toleransi (2012) ini menyentil isu ketika suara adzan terlalu lantang di masjid.Β  Foto: Courtesy of Museum MACAN
Pameran Tunggal Agus Suwage Theater of Me di Museum MACAN Jakarta
Agus Suwage juga kerap menghadirkan simbol tengkorak dalam berbagai karya seninya.Β  Foto: Tia Agnes/ detikcom
Pameran Tunggal Agus Suwage Theater of Me di Museum MACAN Jakarta
Pameran tunggal Agus Suwage dibuka pada 4 Juni dan berlangsung hingga 15 Oktober 2022 di Museum MACAN, AKR Tower, kawasan Kebon Jeruk, Jakarta Barat.Β  Foto: Courtesy of Museum MACAN
Bertualang ke Dunia Agus Suwage
Bertualang ke Dunia Agus Suwage
Bertualang ke Dunia Agus Suwage
Bertualang ke Dunia Agus Suwage
Bertualang ke Dunia Agus Suwage
Bertualang ke Dunia Agus Suwage
Bertualang ke Dunia Agus Suwage
Bertualang ke Dunia Agus Suwage
Bertualang ke Dunia Agus Suwage
Hide Ads