Jakarta - Penyanyi Nadin Amizah dilamar oleh kekasihnya, Faishal Tanjung, yang tak lain adalah adik ipar Vidi Aldiano. Yuk simak momen lamarannya.
Hot Photo
Momen Nadin Amizah Dilamar Adik Ipar Vidi Aldiano

Uhuy selamat ya Nadin AmizahΒ sudah dilamar oleh Faishal Tanjung yang tak lain adalah adik Sheila Dara, istri Vidi Aldiano. Foto: Instagram @cakecaine
MomenΒ ini diperlihatkan dalam Instagram milik Nadin Amizah. Foto: Instagram @cakecaine
Ditemani rintik hujan Faishal Tanjung melamar Nadin Amizah. Foto: instagram Nadin Amizah
Sebelumnya mereka terlihat melukis bersama di sebuah taman. Foto: Instagram @cakecaine
"Aku cinta sama kamu dan aku berharap kamu bisa mencintai aku setiap hari hingga akhir hayatku. Maukah kamu jadi pasanganku selamanya? Will You Marry Me?," tanya Faishal Tanjung sambil berlutut yang ditemani rintik hujan di Instagram Stories miliknya. "I will, sudah buruan keburu hujan ini, wow cantik banget (cincinnya)," jawab Nadin Amizah. Foto: Instagram @cakecaine