Ikut Buat Face App, Tika Panggabean Kok Mirip Raisa?

Ikut Buat Face App, Tika Panggabean Kok Mirip Raisa?

Pingkan Anggraini - detikHot
Minggu, 31 Mei 2020 20:02 WIB
Tika Panggabean
Foto: Tika Panggabean
Jakarta -

Belakangan ini banyak publik figur menggunakan aplikasi foto Face App. Aplikasi itu membuat wajah mereka terlihat berbeda dan lebih menarik.

Rupanya aplikasi itu juga turut digunakan salah satu personel Project Pop, Tika Panggabean. Uniknya, ia mengedit wajahnya dan disandingkan dengan Raisa.

Tentunya hal itu hanya sebatas gurauannya saja. Dalam unggahan itu, Tika juga meminta maaf kepada Raisa.

SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT

"#oplaschallenge, maafkan aku Yaya," tulis Tika, dilihat, Minggu (31/5/2020).

[Gambas:Instagram]

ADVERTISEMENT

Unggahan Tika langsung diramaikan dengan komentar banyak artis lainnya. Mereka pun merasa terhibur dengan candaan Tika.

"Aaah botik ahhhhhh," tulis Gisela Anastasia dalam komentar.

"Awwwwwwww," tulis Tora Sudiro.

"Aku sih nggak lihat ada bedanya," tulis Tompi.

"BHAHAHAHAHAAAA," tulis Hedi Yunus.




(pig/dar)

Hide Ads