Pihak Polda Metro Jaya disebut sudah melayangkan Surat Pemberitahuan Dimulainya Penyidikan (SPDP) ke Kejaksaan Tinggi yang menyeret nama Andar Situmorang.
"Polda Metro telah menyampaikan surat ke Kejaksaan Tinggi bahwa itu surat SPDP memberitahukan bahwa Polda Metro telah mulai melakukan penyidikan terhadap si orang namanya Andar Situmorang, yang dalam hidup saya nggak pernah ketemu orangnya," papar Hotman.
"Cuma saya terlalu sukses, berbeda dengan mereka. Entah apa yang merasuki mereka sehingga mereka iri sama aku," tukas Hotman.
(pig/doc)