Ia mengaku telah mempersiapkan segala sesuatu untuk anak pertamanya demgan cara berinvestasi.
"Udah waktunya juga untuk mulai investasi," ujar Hamish saat ditemui di kawasan Pondok Indah, Jakarta Selatan, Jumat (25/1).
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Tak hanya itu, baginya ketika sudah berkeluarga sangat penting untuk berinvestasi.
"Of course semua orang yang berkeluarga pasti arahnya kesitu. Ya pasti kita pikirkan untuk berkeluarga dan kita pikirkan yang paling aman," tukasnya. (vep/dar)