Hal tersebut pertama kali diberitakan oleh majalah gosip Star. Menurut pemberitaan tersebut, Kate diperkirakan melahirkan bulan September mendatang.
"Kabar ini adalah kabar yang sangat menggembirakan. Kate terlihat lebih cantik. Sedangkan William, ia terlihat bahagia," ujar sumber seperti dikutip dari Aceshowbiz, Kamis (23/3/2017).
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Namun hingga kabar ini diturunkan, masih belum ada konfirmasi apapun dari pihak istana. Kerap dikabarkan hamil, pihak Kate dan William juga memilih untuk bungkam kali ini.
(dal/kmb)











































