Dengan proses bersalin caesar, anak bintang sinetron 'Mak Ijah Pengen Ke Mekkah' itu lahir di RS Omni Pulomas, Jakarta Timur. Putri Aldi diberi nama Geraldine Nur Ardiansyah.
"Namanya alhamdulillah gabungan nama kita," ungkap Aldi. Di akun Instagram miliknya, @aldi.taher, sang aktor juga menyampaikan kebahagiannya.
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Sebelumnya Aldi pernah menikah siri dengan Dewi Persik. Namun pernikahan itu tak berlansung lama tanpa dikaruniai anak.
(kmb/kmb)











































